Manfaat Bawang Merah Untuk Kesehatan dan Kecantikan



Khasiat bawang merah untuk kesehatan dan kecantikan -
Bawang merah merupakan salah satu umbi-umbian yang sering
digunakan sebagai bahan memasak. Bersama dengan bawang
putih, bawang merah memiliki khasiat mengaggumkan dalam
dunia medis. Ya bawang merah dan bawang putih sangat ampuh
sekali dalam memerangi kanker. Bukan hanya kanker saja,
namun banyak sekali penyakit yang bisa disembuhkan dengan
bawang putih maupun bawang merah.
Nah sahabat,
khasiat  bawang merah. Mungkin dari kita memang banyak yang
belum tahu akan khasiat dari bawang merah, setahu kita bawang
merah adalah bumbu dapur yang digunakan ibu-ibu sebagai
penyedap masakan. Namun bukan itu saja, bawang merah
memiliki banyak sekali khasiat.
Nah berikut manfaat bawang
merah untuk kesehatan dan kecantikan.
Khasiat Dan Efek Samping Bawang Merah Untuk Kesehatan Dan Kecantikan
Manfaat bawang merah untuk kesehatan

1. Mencegah kanker
Seperti yang telah disinggung sedikit diatas jika bawang merah
dan bawang putih ampuh untuk memerangi kanker. Bawang
merah mengandung banyak senyawa belerang dan sulfur yang
dapat melindungi tubuh dari berbagai macam kanker.
Mengkonsumsi bawang merah mentah juga dapat membantu
penyembuhan pada gangguan pada saluran kemih.

2. Mengontrol tekanan darah dan kolesterol
Tekanan darah dan kolesterol yang tinggi merupakan masalah
serius yang dapat mengancan nyawa seseorang. Hal ini
dikarenakan tekanan darah tinggi dan kolesterol tinggi dapat
menyebabkan kematian mendadak, selain itu juga dapat
menyebabkan gangguan pada kesehatan jantung. Nah bawang
merah memiliki zat kuersetin yang dapat meningkatkan sirkulasi
darah dalam tubuh sehingga dapat mencegah tekanan darah
tinggi dan kolesterol.
Baca juga : Cara mudah menurunakn kolesterol dalam tubuh

3. Menjaga kesehatan jantung
Aliran darah yang lancar tentunya akan membuat jantung
menjadi sehat. Seperti yanh telah dijelaskan pada poin
sebelumnya jika bawang merah mampu melancarkan aliran
darah keseluruh tubuh, itu artinya bawang merah dapat
menjaga kesehatan jantung.

4. Meredakan batuk
Batuk kerap menyerang ketika musim penghujan tiba dan
biasanya menyerang pada anak-anak. Namun anda tak perlu
khawatir karena batuk dapat diredakan dengan bawang merah.
Caranya yaitu parut bawang merah secukupnya lalu campurkan
dengan minyak telon lalu oleskan dan pijatkan pada punggung.

5. Mengatasi perut kembung
Perut kembung atau masuk angin juga bisa diatasi dengan
bawang merah. Caranya hampir sama dengan meredakan batuk,
yaitu anda parut bawang merah secukupnya lalu berikan minyak
telon dan urukan pada perut anda hingga sembuh.

6. Mencegah penyakit diabetes
Tolbutomid merukan salah satu zat yang terkandung dalam
bawang merah. Zat tersebut dapat mengontrol kadar gula serta
mengatur pelepasan insulin juga mencegah adanya gangguan
yang mempengaruhi produksi insulin dalam tubuh.

7. Mengobati gangguan urin
Gangguan urin seperti munculnya rasa terbakar ketika buang air
kecil dapat diatasi dengan bawang merah. Caranya yaitu anda
rebus bawang merah dan minum air rebusan tersebut sebagai
obat.

8. Mengatasi susah BAB
Bawang merah kaya akan serat yang akan toksin untuk
mencerna makanan yang sulit dicerna yang kemudian
dikeluarkan melalui usus.

9. Menjaga kekebalan tubuh
Dengan mencampurkan madu dan jus bawang merah dan
dikonsumsi secara teratur dapat meningkatkan sistem kekebalan
tubuh dengan membunuh virus maupun bakteri sehingga tubuh
akan lebih kuat tidak mudah terserang pilek, flue, sakit
tenggorokan dan lain sebagainya.

10. Memperlambat pikun
Manfaat berikutnya dari bawang merah adalah untuk
meningkatkan kinerja otak dan mencegah penyakit alzheimer
atau penyakit kepikunan. Dengan mengkonsumsi bawang putih
secara teratur daya ingat anda akan tetap terjaga.

11. Mencegah osteoporosis
Osteoporosis juga dapat dicegah dengan mengkosumsi bawang
putih. Presentasi osteoporosis pada
seseorang dapat dikurangi sekitae 20% dengan menggunakan
bawang merah.

12. Mengobati segantan atau gigitan serangga
 Rasa sakit atau gatal yang diakibatkan oleh gigitan atau sengatan
lebah dapat diatasi dengan menggunakan bawang merah. Tentu
hal ini sudah tak asing bagi kita, karena dulu ketika masih kecil
orang tua kita sering menggosokan bawang merah pada kulit
kita yang terkena gigitan serangga.

13. Mengatur tidur dan suasana hati
Folat ditemukan pada bawang yang dapat membantu mencegah
deperesi denga mencegah homosistein dari pembentukan
didalam tubuh, yang mencegah darah dan nutrisi lain ke otak.
Homosistein mempengarui produksi hormon serotonim,
dopanime, dan norepinephrine yang mengatur suasan hati dan nafsu makan.

Manfaat bawang merah untuk kecantikan
1. Mengobati jerawat
Bawang merah memiliki sifat anti inflamasi dan anti bakteri yang
ampuh untuk mengobati jerawat. Dengan menggunakan
bawang merah, anda dapat membunuh bakteri dan mencegah
peradangan pada jerawat, Caranya sangat mudah sekali yaitu
anda iris bawang merah, kemudian anda gosokan secara
perlahan pada jerawat anda, baiknya anda lakukan pada malam
hari dan diamkan hingga pagi hari.

2. Mencerahkan kulit wajah
Senyawa flavonoid yang terkandung dalam bawang merah akan
memelihara kecantikan kulit dan vitamin C pada bawang merah
akan membantu mencerahkan kulit.
3. Mengatasi flek hitam
Bawang merah juga ampuh untuk mengatasi flek hitam dan
pigmentasi pada kulit wajah.

4. Mencegah penuaan dini
Zat antioksidan yang terkandung dalam bawang merah mampu
melidungi kulit daris sinar UV dan radikal bebas yang dapat
menyebabkan penuaan dini.
 Sumber www.perawatankulitwajah212.com
Efek samping bawang merah
Bawang merah memang memiliki efek samping, namun anda
jangan terlalu panik dulu, karena efek samping yang ditimbulkan
bawang merah  tidaklah serius.
yang jika dikonsumsi dapat terkadang akan menyebabkan perut
kembung, terutama jika dikonsumsi dalam keadaan mentah.
Bawang merah juga terkadang menyebabkan alergi pada
sebagian orang.
Cara menyimpan bawang merah
Ketika anda ingin menggunakan bawang merah pastikan anda
menggunakan bawnag merah yang bersih dan masih segar.
Simpan bawang merah pada suhu kamar, jauhkan dari cahaya
terang. Semua jenis bawang harus dijauhkan dari kentang, hal
ini dikarenakan bawang akan menyerap kelembaban gas
kentang dan akan menyebabkan manfaat kentang mudah rusak.
Baca juga Info menarik..»  https://t.co/GoueMTS8Lv  /MAKANAN SEAFOOD ENAK SAMBIL DAPAT
UANG! klik»  http://kraukk.com/ref/Bigboss

0 komentar:

Posting Komentar

 
Top