Kata-kata Islami ini hanya menggambarkan sedikit betapa besar
rasa Cinta Allah kepada kita, namun banyak yang tidak
menyadari akan hal itu, maka ampunilah kami ini ya Allah.
Semoga kita termasuk umatnya yang bisa mensyukuri
nikmatNya.
Semua tindakan dan ucapan kita tak luput dari
perhitungan-Nya semoga kata-kata Islami ini menjadi berkah
bagi penulis dan pembacanya.
Hati kita milik Allah, bila rasa sedih berbalik pada Allah
bila rasa keliru berbalik pada Allah, bila gembira berbalik
pada Allah.
Allah memberikan senyum dibalik kesedihan.
Allah memberikan
harapan dibalik keputusasaan.
Sesungguhnya Allah tidak memandang kepada rupa dan
juga harta tetapi kepada hati dan amalan kamu.
Dua kalimat ringan diucapkan lidah dan berat dalam timbangan
serta disukai Allah adalah Subhanallah,
Wabihamdihi,subhanallah adim.
Ya Allah ketika aku melakukan kesalahan pada orang lain
anugerahkanlah aku kekuatan untuk meminta
kemaafan, manakala di wkatu orang melakukan
kesalahkan padaku anugerahkanlah aku kekuatan
memberi kemaafan.
Rencana Allah itu lebih baik dari rencanamu jadi tetapllah
berjuang dan berdoa hingga kau akan menemukan ternyata
memang Allah memberikan yang terbaik untukmu.
Bukan mudah untuk menjaga dan memuaskan hati
semua orang, tapi berusahalah agar tidak menyakiti hati
mereka, walaupun hati kamu disakiti mereka.
Dan bila syahadat adalah janji setia pada Allah Tuhan semesta,
maka pernikahan adalah janji setia pada istri sangbuah mata.
Ketika masalah datang Allah tidak meminta kita untuk
memikirkan jalan keluar,Allah hanya meminta kita Sabar
dan Shalat.
Jadikan Allah sebagai kekasih sejati dalam hidupmu.
Jodoh itu bukan siapa cepat dia dapat, tapi jodoh itu
adalah Allah tetapkan akan pasti dapat.
Cinta pada dunia, dunia akan pergi, cinta pada manusia, manusa
akan mati, cintalah pada Allah karena Dia Abadi.
Dunia hanyalah sesaat maka jadikanlah untuk lahan
ketaatan.
janga khawatir kesetian kekasihmu selalu dalam pengawasan
Tuhan apapun yang dialakukan takkan pernah lepas dari
perhitunganNya.
Tak perlu jealous dengan sweet couple, karena manusia
dicipta saling berpasangan. cobalah jealous dengan
orang yang kuat imannya.
Semakin kita banyak merasa berjasa,semakin banyak
kekecewaan yang kita rasakan, maka kunci agar tidak banyak
kecewa adalah keikhlasan.
Ya Allah jadikan aku muslimah yang tak memandang
dan tidak dipandang.
Aku yakin Allah merencanakan sesuatu yang indah untukku.
Manusia yang sebenar-benarnya buta adalah mereka
yang hidup tanpa melihat adanya kematian diepan
mereka.
Kalau suka tak perlu merayu Allah, tapi merayulah pada Allah.
dia milik Allah hatinya juga milik Allah yang berkuasa
menggerkan hatinya.
Bukanlah kesabaran jika masih ada batas dan bukanlah
keikhlasan jika masih ada rasa sakit.
Bersahaja padahal kaya, setia padahal banyak pilihan, manja
padahal petarung hebat, dan rendah hati padahal hebat.
Anda bertanya pada Nabi | kapan kiamat itu datang ?
Nabi jawab, apa yang sudah kamu siapkan?.
Dalam mencari ilmu hendaklah diniatkan untuk mensyukuri
atas kenikmatan akan dan kesehatan badan bukan untuk
mencari popularitas dan harta.
Biarlah ibadahmu menjadi rahasiamu seperti engkau
merahasiakan dosa-dosamu.
Janji Allah itu pasti, biar rebah jangan berubah, biar terbuang
tetep berjuang.
kalau sayang doakan dunia dan akhirat untuk dia kalau
cinta bimbinglah dia ke jalan yang benar.
Apa yang orang lain nilai tentang kita tak terlalu penting tapi
penilaian Allah everything.
Hidup tenang diperolah jika senantiasa bersama Allah,
dan Allah hanya akan menyertai orang yang senan tiasa
membersihkan hatinya.
Bersedekah jangan menunggu sampai kau mampu dan cukup.
Saat kita melakukan ketaatan sebenarnya kita sedang
mempersiapkan kebahagiaan.
Ya Allah kuyakin bahwa takdir-Mu lebih baik dari apa yang aku
inginkan beri akau kekuatan untuk memahami ni sebagai
anugerah dari-Mu.
Info menarik..» https://t.co/GoueMTS8Lv /MAKANAN SEAFOOD ENAK SAMBIL DAPAT
UANG! klik» http://kraukk.com/ref/Bigboss
Home
»
»Unlabelled
» Kata Kata Bijak Islami
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar